Tutorial Tata Cara Pengajuan KPRS

Dalam pelaksaan perkuliahan, setiap mahasiswa diharuskan untuk mengisi Kartu Rencana Studi (KRS) guna memilih roster dan dosen yang hendak d...


Dalam pelaksaan perkuliahan, setiap mahasiswa diharuskan untuk mengisi Kartu Rencana Studi (KRS) guna memilih roster dan dosen yang hendak diikuti perkuliahannya. Namun jika terjadi kekeliruan dalam pengisian KRS, maka KRS tersebut masih bisa diperbaiki sesuai dengan jadwal perubahan yang telah ditetapkan. Perubahan KRS biasa disingkat dengan istilah KPRS, pengajuan KPRS langkah-langkahnya sebagai berikut:

Langkah Pertama, Akses siakad melalui link: https://siakad.ar-raniry.ac.id/login, lalu isikan username berupa nim serta pasword masing-masing seperti pada Gambar. 1 berikut:

Gambar 1. Halaman utama Siakad

Langkah Kedua, setelah berhasil login, cari menu [Perkuliahan] seperti pada Gambar. 2 berikut ini:
Gambar 2. Dasboard Siakad

Langkah Ketiga, pada bagian menu [Perkuliahan] pilih [Pengajuan KPRS], lalu muncul halaman seperti gambar. 3 berikut ini, selanjutnya berikan alasan pada form yang ada, lalu klik tombol [Simpan & Ajukan KPRS]
Gambar 3. Pengajuan KPRS
Langkah Keempat, tunggu persetujuan dari Admin Prodi masing-masing seperti yang terlihat pada Gambar. 4 berikut yang merupakan halaman Admin Prodi, jika admin telah melakukan Approve maka sudah bisa dilakukan perubahan KRS.
Gambar 4. Halaman Admin Prodi


Demikian tutorial tata cara Pengajuan KPRS, semoga bermanfaat.

Nama

Akademik,63,Artikel,3,Beasiswa,5,Featured,1,Kegiatan,27,News,40,Poster,7,Prestasi,2,Tugas Akhir,8,Workshop,1,
ltr
item
Prodi Arsitektur UIN Ar-Raniry: Tutorial Tata Cara Pengajuan KPRS
Tutorial Tata Cara Pengajuan KPRS
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhXsY9iYQSpdGAEEKc2IyLOz0v_u91zpjCOj_SKFuFWLHnWS-7-nNQFCGyIVuyQS2ItjA99h-yTTWPAivSWwO3gK2Irpiich8o64Q-RL8Ql_GMmd2bkzZ4v6TzIsQnCIY79BrJXBoxdIZM/s320/IMG_20161216_084758.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhXsY9iYQSpdGAEEKc2IyLOz0v_u91zpjCOj_SKFuFWLHnWS-7-nNQFCGyIVuyQS2ItjA99h-yTTWPAivSWwO3gK2Irpiich8o64Q-RL8Ql_GMmd2bkzZ4v6TzIsQnCIY79BrJXBoxdIZM/s72-c/IMG_20161216_084758.jpg
Prodi Arsitektur UIN Ar-Raniry
https://www.arsitektur.ar-raniry.ac.id/2020/10/tutorial-tata-cara-pengajuan-kprs.html
https://www.arsitektur.ar-raniry.ac.id/
https://www.arsitektur.ar-raniry.ac.id/
https://www.arsitektur.ar-raniry.ac.id/2020/10/tutorial-tata-cara-pengajuan-kprs.html
true
2977250898243780209
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content